Wisata Kediri – Sebuah kota yang terletak di Provinsi Jawa Timur, dan juga kota terbesar ke-3 di jawa timur, ada yang tau kota apa? Yah betul kota kediri, kota terbesar ke 3 di jawa timur Mustahil jika tak ada tempat wisata di kota kediri ini, malang & surabaya juga di jawa timur & juga memiliki objek wisata, mana mungkin kediri tidak memiliki destinasi wisata.

Berbicara tentang kediri, saya rasa kediri memiliki wisata yang tak kalah menarik dari saingannya di jawa timur yaitu malang & surabaya, nah saya ada beberapat tempat wisata yang ada di kediri dan cukup mengagumkan tak kalah dari dua rivalnya itu, mau tau dimana saja tempat itu, berikut beberapa destinasi wisata di kota kediri yang mengagumkan.

Baca Juga: Liburan di Era New Normal

Simpang Lima Gamul

Destinasi Wisata di Kota kediri

Simpang lima di kediri ini di bangun menyerupai bangunan Arc De Triomphe yang berada di Prancis

Bukan hanya semarang yeng terkenal dengan simpang limanya, kediri juga mempunyai dan tak kalah bagus, selain itu di kediri juga punya monumen yang menyerupai Arc de Triomphe yang ada di paris, prancis.

Simpang lima gamul sendiri juga merupakan ikon bagi setiap pejalan yang mempir ke kota kediri, di tempat ini juga memilik latar belakang yang keren cocok buat berfoto yang berpose ala-ala di prancis.

Gereja Puh Sarang

Destinasi Wisata di Kota kediri

salah satu destinasi wisata religi di semarang, Greja Puh Sarang

Tempat ibadah yang sudah sangat tua, gereja yang di bangun dengan konsep gereja-gereja khas eropa, dan berkulturasi dengan gaya majaphit, sudah membayangkan gimana bentuknya silah kunjungi sendiri.

Keunikan dari greja ini adalah bebas mengunjungi meski berbeda keyakinannya, greja ini juga sudah di anggap sebagai tempat ibadah yang bersejarah untuk umat khatolik & kristen,

Jalan Dhoho

Destinasi Wisata di Kota kediri

Jalan yang paling terkenal di kediri yaitu jalan Dhoho

 

Kalok di kota Jogjakarta ada malioboro, jika di kediri ada jalan dhoho, malioboro dan jalan dhoho memiliki konsep bentuk yang sangat mirip, oleh karna itu tempat ini sering si sebut malioboronya kediri.

Di jalan dhoho ini juga biasa di adakan acara, yang di kelola langsung oleh pemerintah, selain itu nggak mirip seperti malioboro jika di jalan dhoho ini gak ada kuliner khas kedirinya.

Gunung Klothok

Destinasi Wisata di Kota kediri

Panorama alam indah dari Gunung Klothok

Bagi pendaki pemula saya sarankan nih buat taklukan puncak ini, tempat yang tidak terlalu tinggi sangat cocok buat belajar pendaki-pendaki pemula, yang sebelumnya belum pernah mendaki sama sekali.

Waktu yang di tempuh hingga puncak kurang lebuh hanya 2 jam, setelah dampai puncak kalian akan di sambut oleh pemandangan alam di bumi kediri ini, saya juga pernah ke tempat itu, joss panoramannya.

Candi Surowono

Destinasi Wisata di Kota kediri

Wisata sejarah di kediri, Candi Surowono

Destinasi wisata di kota kediri terahir ini merupakan sebuah candi bersejarah, dan cadi ini merupakan bukti bahwa megahnya dulu kerajaan majapahit kala itu, daya tarik wisata ini adalah menambahnya wawasan tentang sejarah.

Paket Wisata di Malang

Kami Memiliki Paket Wisata Menarik untuk Kunjungan di Malang