Outbound Kasembon Rafting– Kasembon rafting secara geografis terletak di desa bayem kecamatan kasembon kabupaten malang. Sedangkan untuk aliran sungai dari sungai sumber dandang dan panjang jalur rafting di perkirakan 7,5 km – 8 km atau bisa di bilang setara dengan rafter pemula sekitar 2 jam.
Nah untuk mencapai lokasi kasembon rafting cukup mudah, perjalanan dari kota malang dapat di tempuh sekitar 45 menit perjalanan, sedangkan dari arah kota kediri dapat di tempuh sekitar 1 jam perjalanan dengan kendaraan pribadi. Dari kota malang para rafter atau pengunjung untuk outbound harus menuju arah barat melewati kota Batu – Pujon – Kasembon. Sedangkan dari kota kediri harus menuju arah timur melewati kota Pare – Kandangan – Kasembon. Infrastuktur yang cukup baik dengan ditunjang penunjuk arah ke lokasi disisi-sisi jalan menuju lokasi menjadikan para rafter maupun pengunjung yang menyelenggarakan agenda outbound dapat menemukan lokasi dengan mudah
Baca Juga: 10 Tempat Outbound di Malang Terbaru & Terlengkap
Kasembon Rafting
Kasembon Rafting adalah salah satu tempat wisata arum jeram di malang barat yang menarik perhatian selain rafting kaliwatu, rafting pujon, rafting tumpang malang adalah rafting kasembon karena selain membuka kegiatan rafting pengelola kasembon rafting juga mempersilahkan bagi wisatawan yang akan melakukan kegiatan outbound di kasembon rafting, bahkan selain paket rafting ada pula paket outbound loh di tempat ini. Nah bagi kamu yang tertarik dengan kegiata gathering, outbound ataupun rafting kasembon kalian bisa pilih berbagai paket menarik di bawah, berikut:
Harga Paket Outbound Rafting Kasembon Terbaru:
- Kasembon Rafting Arung Jeram Rp 215.000/pax
- Outbound + Rafting Rp 320.000/pax
- Rafting + Paint Ball Rp 300.000/pax
- Rafting + Flying Fox Rp 325.000/pax
- Outbound + Rafting + Paint Ball Rp 450.000/pax
Selengkapnya lihat penjelasan di bawah ini:
Family Trip
Jarak Tempuh: 7,5 km / 2 jam pengarungan
Lokasi: Sungai Bayem
Harga Paket: Week Day Rp 175.000,-/pax, Week End Rp 195.000,-/pax (minimal 5 Pax
Fasilitas: Welcome Drink, Safety Equipment, Guide / Skyper, Rescue Team, Local Transport, Coffe Break, Lunch, Insurance, Instruktur
Adventure Trip
Jarak Tempuh: 12,5 km / 3 – 4 jam pengarungan
Lokasi: Sungai Bayem
Harga: Rp 199.000,-/pax (Minimal 10 Pax)
Fasilitas: Welcome Drink, Safety Equipment, Guide / Skyper, Rescue Team, Local Transport, Coffe Break, Lunch, Insurance, Instruktur
Night Rafting
Jarak Tempuh: 7,5 KM / 2 jam pengarungan
Lokasi: Sungai Bayem
Harga: Rp 199.000,-/pax (Minimal 20 Pax)
Fasilitas: Welcome Drink, Safety Equipment, Guide / Skyper, Rescue Team, Local Transport, Coffe Break, Dinner, Insurance, Instruktur
Nah itulah tadi sedikit ulasan tentang outbound kasembon rafting, jangan sampai anda lewatkan saat berlibur ke malang, karna berlibur di malang rasanya kurang lengkap kalok belum coba tantangan adrenaline di kasembon rafting, namun buka hanya rafting atau arung jeram saja yang bisa kalian lakukan di kasembon kalian bisa juga outbound, gathering, dan juga outing di kasembon.
Baca Juga: Paket Outbound terlengkap dan terbaru di Coban Rondo