TIPS LIBURAN BAGI PEMULA– Liburan di kota atau daerah sendiri memang sudah sering dan juga membosankan, bagi pemuda yang sedang mencari jati dirinya, mereka banyak melakukan hal hal baru bersama teman-temannya salah satunya liburan keluar kota.

Liburan keluar kota tidak asal pergi dan liburan tanpa adanya persiapan terebih dulu, jika terjadi sesuatu yang tidak di inginkan di kota orang lain bagaimana? nah jika ingin liburan pertama bagi kalian para pemula bertambah lebih seru lagi, lakukan beberapa trik and tips liburan bagi pemula kalian agar nyaman, semoga bermanfaat.

TIPS LIBURAN BAGI PEMULA

PERSIAPKAN SEMUA YANG DI BUTUHKAN JAUH-JAUH HARI

Mempersiapkan alat atau apapun itu jauh-jauh hari itu sangat penting, contoh jika kalian akan liburan mendaki ke gunung persiapkan dulu tenda, alat memasak, bekal makanan, ataupun uang. persiapkan semua apa yang akan di butuhkan di tempat yang kamu kunjungi jika tidak di persiapkan jauh-jauh hari saat datangnya hari H kamu liburan 80% kalian para pemula akan bingung apa saja yang di butuhkan.

TENTUKAN TUJUAN LIBURAN DAN RUTE PERJALANAN

Tentukan tujuan atau tempat wisata yang kalian inginkan, hitung jumlah tempat yang akan kalian kunjungi, contoh kalian mau berlibur di malang dan tujuan wisata anda di jatim park 1, jatim park 2, dan BNS (batu night spekctaculer) dll, hitung jumlahnya, dan cari rute perjalanan terdekat misalkan kalian menginap di hotel dekat tempat wisata jatim park 1 cari saja rute terdekat menuju tempat wisata ke dua (jatim park 2) dan cari juga rute terdekat menuju BNS.

PILIH TRANSPORTASI YANG AKAN DI GUNAKAN

Memilih transportasi juga penting bagi pemula, anda akan menggunakan transportasi apa jika menggunakan kendaraan pribadi seperti mobil atau montor, rute perjalanan harus di persiapkan lebih matang lagi menghindari resiko kesasar/salah jalan, jika tidak mau mengambil resiko saya sarankan sewa mobil sekalian drivernya karna seorang driver kemungkinan kesasar kecil, setelah sampai tujuan sewa gaet atau pemandu wisata arahkan dia ke tempat wisata yang mau kalian kunjungi.

PERHITUNGKAN LAMA LIBURAN

Liburan memang menyenangkan seperti tidak mau berhenti berlibur, bagi kalian para pemula liburan keluar kota secara mandiri perhitungkan berapa lama kalian akan liburan, karna waktu nanti yang akan mengatur, kesalahan orang orang pemula ialah, menyepelekan waktu liburan dan membuat pengeluaran budged keluar dengan derasnya.

TENTUKAN BAGAIMANA KALIAN AKAN PULANG

Pulang kesannya mudah tapi perhitungkan keuangan anda bisa bisa karna anda terlalu asik berlibur di kota baru anda menghabiskan uang anda sedangkan anda berangkat menggunakan kereta atau pesawat dan buged anda sudah menipis bahkan tidak cukup untuk pulang.

TRIK LIBURAN BAGI PEMULA

Trik dari Labiru ini akan kalian gunakan ketika kalian sudah berada di luar kota, perhatikan beberapa trik yang di anggap sepele ini

SELALU WASPADA DIMANAPUN

Karna kalian pendatang maka usahakan kalian selalu waspada karna kalian juga tidak hal apa yang selalu terjadi di tempat yang kamu kunjungi, yang di takutkan ialah tempat itu banyak copet, begal, ataupun perampok, bersikap sopan jika bertanya di tempat yang baru kamu kunjungi karna kalian tidak tahu sikap orang orang di sekitarmu itu, jangan sampai kalian menyinggung mereka jika tidak mau kena masalah okeee.

PILIH TEMPAT MAKAN

Bagi pemula yang memiliki budged mepet jangan asal makan di tempat lihat isi dompet dulu hehe, harga makanan di kota lain rata rata berbeda apalagi kalian berada di tempat wisata banyak orang yang sengaja memanfaatkan situasi itu dngan cara manaikkan barang yang mereka jual, cari saja tempat makan yang cocok dengan iso dompet.

JANGAN ASAL MEMBELI OLEH OLEH DI SEMBARANG TEMPAT

Ini juga untuk pemula budged mepet jangan sekali kali beli oleh oleh di Mall atau toko toko besar di situ pasti menjual oleh oleh yang mahal tapi jika kalian yang memiliki budged melimpah itu terserah kalian sendiri, bagi pemula budged mempet beli saja di pasar tradisonal rata rata harganya masih normal

Nah itu Trik and Tips Liburan Bagi Pemula untuk mempraktekannya saya berharap kalian membaca dari atas hingga bawah agar paham tips and triknya dan jangan lupa BERDOA.

 

 

 

 

Paket Wisata di Malang

Kami Memiliki Paket Wisata Menarik untuk Kunjungan di Malang