Wisata Dibuka di Tengah Pandemi–  Pandemi virus covid-19 membuat berbagai macam aktifitas terpakasa di berhentikan, dan membuat perekonomian kurang stabil, berbagai macam perusahaan-perusahaan di Indonesia di tutup.

Salah satunya perusahaan yang bergerak di bidang pariwisata, tepatnya di jogja pariwisata yang akan saya bahas, semua pariwisata jogja mulai di tutup sekitar enam bulan yang lalu akibat pademi yang mulai memasuki pulau jawa.

Seiring berjalannya waktu, setelah enam bulan di tutup, dan terbitnya cara hidup baru atau new normal wisata dibuka di tengah pandemi, itu jalan yang di ambil pihak pengelola pariwisata jogja. Membuka tempat-tempat pariwisata, berikut tempat wisata jogja yang di buka di tengah pandemi.

Gembira Loka Zoo

Wisata di jogja, Gembira Loka Zoo

Kebun binatang gembira loka di jogja ini resmi di buka Kembali pada tanggall 22 Juli 2020 lalu, dengan syarat menerapkan protocol Kesehatan yang harus di patuhi. Seperti memakai masker, berjaga jarak, mengisis kode QR yang di sediakan, dan masih banyak lagi

Taman Pintar Yogyakarta

Wisata edukasi Taman Pintar Jogja

Tak kalah dari gembira loka, wisata edukasi taman pintar juga Kembali di buka di tanggal yang sama dengan di bukanya gembira loka, wisata taman pintar ini juga sudah terlihat beberapa pengunjung, dan pastinya juga menaatti protocol Kesehatan.

Kawasan Komplek Keraton (wisata dalam beteng keraton)

Wisata budaya. Ndalem keraton Jogjakarta

Wisata Kawasan dalam kerato ada tiga yaitu Museum Kereta, taman sari, dan keben, ketiga wisata itu kini sudah bisa kalian kunjungi Kembali, tak lupa patuhi protocol Kesehatan, demi kenyamanan bersama dan juga mencegah penyebaran virus covid-19 yang mulai meraba pulau jaw aini.

Malioboro

Wisatawan Asing di Maliobora Jogja

Kurang sempurna rasanya jika berwisata ke jogja tidak mengunjungi tempat wisata ini (malioboro), wisata paling terkenal di jogja ini juga sudah di buka kembali pada tanggal 29 juli 2020 lalu dengan syarat protocol Kesehatan yang harus di patuhi juga.

Taman Sari

Wisata di Taman Sari (Pemandian Putri)

Wisata yang berada di jogja dan tepatnya di dalam beteng keraton ini di buka Kembali bersamaan wisata di sekitaran Kawasan keraton, wisata ini taman sari memiliki 3 icon penting yang harus di kunjungi saat kalian berada di tempat wisata taman sari, berikut tiga tempat wisata dibuka di tengah pandemi, di taman sari:

  • Sumur Gemuling (Masjid Bawah Tanah)
  • Pulau Cemeti (Gedung Pertemuan Para Raja)
  • Pemandian Putri (Tempat Mandi Para Raja & Keluarganya)