Paket Wisata Yogyakarta 2D1N Murah – Itinerary Tour Jogja

Paket Wisata Jogja – Dapatkan pengalaman seru berwisata di Jogja, bersama teman dan keluarga.

Pusing cari paket tour Jogja yang murah dan ekonomis? harga harus sesuai dengan fasilitas yang diberikan. Jangan tertipu oleh harga murah, tapi fasilitas dan pelayanan yang murahan.

Labiru tour menyediakan berbagai paket wisata dengan FASILITAS LENGKAP dan HARGA BERSAHABAT.

Anda akan mengunjungi objek wisata seperti Candi Borobudur, Goa Pindul, Keraton dan masih banyak lagi. Tentunya dengan fasilitas yang lengkap mulai dari akomodasi sampai tiket wisata. Semuanya sudah ada di paket ini.

Hari 1: PENJEMPUTAN - PANTAI MESRA - WATU SONGGO LANGIT - BREKSI - CHECK IN
  • Penjemputan di meeting point Stasiun/ Airport Yogyakarta
  • Perjalanan menuju Kab. Gunung Kidul
  • Setelah itu anda akan diajak untuk mengunjungi salah satu pantai di Gunung Kidul yang masih tergolong baru dan masih sepi pengunjung, yaitu Pantai Ngrawe & Pantai Mesra
  • Watu Songgo Langit adalah obyek wisata alam yang memiliki daya tarik berupa rumah pohon yang sering disebut dengan “rumah hobit”
  • Makan siang di lokal resto dengan menu yang variatif
  • Mengunjungi obyek wisata Taman Tebing Breksi, yaitu bekas tambang batu apung yang sudah tidak beroprasi lagi, kini dikelola oleh warga masyarakat sekitar menjadi obyek wisata yang memiliki keunikan berupa tebing batu apung yang berwarna putih dan ukiran naga yang besar
  • Makan malam di lokal resto dengan menu yang variatif
  • Pengantaran kembali menuju Hotel / Penginapan, Yogyakarta
Hari 2: CHECK OUT - PENJEMPUTAN - LAVA TOUR JEEP MERAPI - OLEH-OLEH - TRANSFER OUT
  • Sarapan, Penjemputan di hotel dan check out
  • Perjalanan ke Merapi untuk melakukan Lava Tour Tour Merapi menggunakan Jeep. Lava Tour Merapi ini dilakukan dengan cara offroad menyusuri sisa-sisa erupsi Gn. Merapi pada tahun 2010. Selain itu Lava Tour juga memberikan kesempatan bagi anda untuk mengunjungi Museum Sisa Hartaku dan Bunker Kali Adem yang luluh lantah karena Erupsi Gn. Merapi 2010. Dan yang paling seru adalah pada saat route memasuki area Sungai Kaliadem dimana treknya berupa bebatuan dan air
  • Makan siang di lokal resto dengan menu yang variatif
  • Wisata belanja oleh-oleh khas Jogja,
  • Pengantaran kembali menuju Stasiun/ Airport Yogyakarta

  • Transportasi dalam kondisi prima dan nyaman (Sesuai jumlah peserta)
  • Akomodasi menginap di Hotel 1 malam
  • Sarapan 1x di Hotel pada hari ke 2
  • Makan siang 2x di lokal resto pada hari ke 1 dan 2
  • Makan malam 1x di lokal resto pada hari ke 1
  • Driver as Guide yang ramah dan berpangalaman
  • Tiket masuk obyek wisata sesuai Itinerary
  • Snack Box 1x
  • Air Mineral 600ml 1 botol per hari
  • Biaya parkir dan retribusi jalan
  • Biaya operasional crew / driver
  • Asuransi wisata

Pantai Mesra & Ngrawe

Tour Jogja 3 Hari 2 Malam – Pantai Mesra, yang terletak di Jalan Pantai Kukup, Kabupaten Gunung Kidul, Yogyakarta, juga dikenal sebagai Pantai Ngrawe....

Seribu Batu Songgo Langit

Tour Jogja 4 Hari 3 Malam – Jika berbicara mengenai Kabupaten Bantul maka mungkin yang muncul dipikiran kamu adalah Pantai Parangtritis. Memang...

Tebing Breksi

Tour Jogja 4 Hari 3 Malam – Tebing Breksi merupakan salah satu destinasi baru yang sedang populer di Yogyakarta. Berbeda dengan destinasi wisata...

Volcano Tour Merapi

Paket Study Tour Jogja – Ketika kamu bertanya tentang lokasi Lava Tour ini, kami akan mengajakmu berkeliling menikmati keindahan di kaki Gunung...

Paket Wisata Lainnya di Yogyakarta

Kami Memiliki Paket Wisata Menarik untuk Kunjungan di Yogyakarta

LABIRU TESTIMONIAL

Ini Pendapat Mereka Yang Telah Mempercayakan Liburannya Bersama Labiru Tour

Jalan jalan full 2 hari pelayanan Labiru Tour mantap persiapan nya oke tempat wisata nya bagus-bagus Belum semua ke kesambangi tempat Yogyakarta nya mudah2...
Hendi
Hendi
PT Yudhistira Ghalia Indonesia
Adminnya (Kak Dewi) sangat sabaaarrr dan informatif. Driver / Tour Guidenya (Mas Daniel) sangat memguasai medan, pelayanannya oke dan sangat ramah. Tournya...
Devi
Devi
Liburan asik dengan Labiru, agenda nya oke oke, seru juga. Guide nya asik informatif dan pengetahuannya banyak. Dokumentasinya oke, fotografernya tanggap...
Dian Widjayanti
Dian
BSH Home Appliances
Distinasi wisata bagus dan indah di Labuan Bajo Tour Guide nya bagus...kapal phinisinya lumayan bagus.. Yang kurang di hotel bintang 3 nya.. mungkin ada...
Supriyanto
Supriyanto
Swasta
Terima kasih banyak Labiru team. Office outing H&M jadi seru, berjalan dengan lancar, semua terakomodir dengan baik dan super duper sat set tim Labiru....
Amanda Liandini Putri
Amanda Liandini Putri
H&M Group
Baca Lainnya